Bingung memilih hadiah yang tepat untuk pacar Anda? Jangan khawatir! Bacalah panduan ini dan Anda akan membuatnya bahagia saat ia membuka kotak hadiah dari Anda!
Tips Memberikan Hadiah yang Sempurna bagi Pacar Anda
1. Berikan hadiah berdasarkan kesukaan, gaya, atau aktivitas pacar Anda.
Pikirkan apa yang ia sukai. Apakah ia menyukai perhiasan, permainan video, permainan papan, buku,
musik, topi, atau sepatu? Perhatikan apa yang ia lakukan saat Anda bersamanya, film yang ingin ia
tonton, makanan yang ingin ia makan, warna pakaian yang biasa ia gunakan, musik yang sering ia
dengarkan. Hal-hal tersebut akan membantu Anda dalam menentukan selera umumnya.
musik, topi, atau sepatu? Perhatikan apa yang ia lakukan saat Anda bersamanya, film yang ingin ia
tonton, makanan yang ingin ia makan, warna pakaian yang biasa ia gunakan, musik yang sering ia
dengarkan. Hal-hal tersebut akan membantu Anda dalam menentukan selera umumnya.
Pertimbangkan kepribadiannya. Apakah ia seseorang yang menyukai barang bermerek, mode dan kegiatan
belanja? Atau apakah ia seorang gadis tomboi yang senang memanjat pohon dan berlarian dengan kaki
telanjang? Apakah ia suka memasak? Apakah ia terobsesi dengan cokelat? Hubungkan hadiah yang akan Anda
berikan dengan apa yang Anda ketahui tentang dirinya.
belanja? Atau apakah ia seorang gadis tomboi yang senang memanjat pohon dan berlarian dengan kaki
telanjang? Apakah ia suka memasak? Apakah ia terobsesi dengan cokelat? Hubungkan hadiah yang akan Anda
berikan dengan apa yang Anda ketahui tentang dirinya.
Ingat-ingat apa yang ia lakukan di waktu luangnya. Apakah ia memiliki hobi tertentu? Anda dapat
mendukung aktivitasnya dengan memberikan sebuah hadiah yang dapat ia gunakan saat melakukan hobinya.
Contohnya, jika ia senang menggambar, Anda bisa memberikan sebuah buku sketsa dan pensil gambar dari
toko seni, atau tablet untuk menggambar.
mendukung aktivitasnya dengan memberikan sebuah hadiah yang dapat ia gunakan saat melakukan hobinya.
Contohnya, jika ia senang menggambar, Anda bisa memberikan sebuah buku sketsa dan pensil gambar dari
toko seni, atau tablet untuk menggambar.
Pertimbangkan karir dan kebutuhannya. Banyak orang yang serius dalam berkarir. Apakah pacar Anda
termasuk orang seperti ini? Jika ya, apa yang ia perlukan untuk menunjang pekerjaannya? Sebuah tas
kerja baru? Sebuah pen yang bagus? Atau mungkin sertifikat hadiah iTunes untuk menemaninya dalam
perjalanan dengan angkutan umum?
termasuk orang seperti ini? Jika ya, apa yang ia perlukan untuk menunjang pekerjaannya? Sebuah tas
kerja baru? Sebuah pen yang bagus? Atau mungkin sertifikat hadiah iTunes untuk menemaninya dalam
perjalanan dengan angkutan umum?
Pikirkan benda apa yang akan membuat hidupnya lebih mudah. Lihat tempat tinggalnya, apa yang ia
perlukan untuk dapat lebih menikmati hidup? Apakah ia memerlukan sebuah mesin pembuat kopi? Lemari
pakaian? Atau pembuka botol?
perlukan untuk dapat lebih menikmati hidup? Apakah ia memerlukan sebuah mesin pembuat kopi? Lemari
pakaian? Atau pembuka botol?
Cari petunjuk dari percakapan Anda dengannya. Terkadang, tanpa ia sadari, pacar Anda akan memberitahu
Anda apa yang ia perlukan/inginkan. Ia mungkin berkata, “Tumit sepatu botku rusak pagi ini saat aku
menyeberang jalan.” Hal ini merupakan petunjuk bagi Anda untuk memperbaiki sepatunya atau membelikan
sepasang sepatu yang baru.
Anda apa yang ia perlukan/inginkan. Ia mungkin berkata, “Tumit sepatu botku rusak pagi ini saat aku
menyeberang jalan.” Hal ini merupakan petunjuk bagi Anda untuk memperbaiki sepatunya atau membelikan
sepasang sepatu yang baru.
2. Buat hadiah Anda sendiri. Sebuah gelang atau apapun tidak terlalu penting. Yang utama di sini adalah
usaha Anda dalam membuatnya. Ia akan mencintai apapun yang Anda buatkan untuknya.
usaha Anda dalam membuatnya. Ia akan mencintai apapun yang Anda buatkan untuknya.
3. Berikan sesuatu yang bersifat pribadi. Contohnya, sebuah gelang tenis yang berukirkan namanya. Atau
lukisan foto wajahnya. Berikan ia sesuatu yang tidak dimiliki wanita lain di planet ini.
lukisan foto wajahnya. Berikan ia sesuatu yang tidak dimiliki wanita lain di planet ini.
Kalau anda tidak bisa membuatnya sendiri serahkan kepada kami jasa pembuatan gambar/desain terpercaya, berkualitas, dan dengan harga yang terjangkau. Hasil gambar/desain dijamin keren dan sesuai ekspektasi.
Kamu juga bisa pilih sendiri mau di cetak dimana desain yang kamu buat :
1. Di Print dalam MUG yang cocok untuk gift
2. Di kemas dalam bentuk Bingkai yang cantik
3. Di sablon pada Kaos yang bagus untuk dipakai
1. Di Print dalam MUG yang cocok untuk gift
2. Di kemas dalam bentuk Bingkai yang cantik
3. Di sablon pada Kaos yang bagus untuk dipakai
Tunggu apa lagi, Segera order ya.... :)
Post a Comment